May 19, 2012

Proyektor dengan DVD Player Built-in

Proyektor dengan DVD Player Built-in


Anda ingin membeli proyektor tapi ingin yang memiliki fitur lebih dari biasanya. Sekarang tidak usah khawatir karena ada proyektor dengan DVD Player built-in, serta dapat menonton film secara langsung hanya menggunakan USB flashdisk atau SD Card. Cahaya yang keluar dari proyektor memberikan berbagai warna yang lebih luas dan saturasi warna yang lebih dalam daripada lampu tradisional dan memberikan gambar yang jelas dan tajam untuk semua jenis media dari video dan TV. 

Proyektor LED ini benar-benar akan membawa anda menonton film layaknya di layar lebar. Proyektor ini juga dapat dihubungkan ke sistem video di rumah Anda, atau menerima siaran TV analog dengan menyertakan antena sehingga proyektor ini sangat sesuai dengan kantor, ruang konferensi, ruang kelas, ruang keluarga, dan lain-lain. Lampu proyektor ini dikabarkan mampu bertahan hingga 50.000 jam, yang berarti dapat berlangsung selama lebih dari 30 tahun (4 jam sehari). Selain itu, lampu LED tetap dingin sehingga dapat menonaktifkan proyektor dan berkemas tanpa harus menunggu lampu dingin. Proyektor dengan kode CVXN-E207 dibanderol dengan harga 189,44 dolar atau sekitar 1,7 jutaan. Sumber
Proyektor dengan DVD Player Built-in
4/ 5
Oleh
Add Comments

Silakan berkomentar dengan menggunakan kata-kata yang baik dan sopan tanpa spam
EmoticonEmoticon