Jun 25, 2022

Kunci Jawaban Modul 5 Dimensi Mandiri

Kunci Jawaban Modul 5 Dimensi Mandiri



Setelah mengikuti Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Mengajar Topik Profil Pelajar Pancasila Modul 4 Dimensi Bergotong Royong, bapak dan ibu guru akan melanjutkan ke modul berikutnya melalui platform Merdeka Mengajar agar bisa memahami Kurikulum Merdeka. 


Di dalamnya ada berbagai menu termasuk Pelatihan Mandiri. Pelatihan ini berisi informasi tentang Kurikulum Merdeka. Oleh karena itu bapak dan ibu guru harus mengikuti kegiatan ini hingga selesai.  


Kegiatan Pelatihan Mandiri ini di dalamnya terdapat materi, latihan pemahaman, cerita refleksi dan post test agar bisa melanjutkan ke modul berikutnya. Berikut ini latihan pemahaman, cerita refleksi dan Post Test Platform Merdeka Mengajar Topik Profil Pelajar Pancasila Modul 5 Dimensi Mandiri

AKTIVITAS

Dimensi Mandiri

Latihan Pemahaman

Harapan dari dimensi mandiri pada diri pelajar Indonesia adalah ....

Mampu mengerjakan tugas sendiri

Mampu pergi ke sekolah sendiri

Mampu mengenali potensi dan kekurangan dirinya

Mampu belajar tanpa awasan orang dewasa


CERITA REFLEKTIF

Saat kita bersekolah dulu, sikap mandiri seperti apakah yang kita punya? Silahkan tuliskan satu hal/kegiatan yang mencerminkan sikap mandiri.


Elemen dalam Dimensi Mandiri

AKTIVITAS

Elemen pemahaman diri dan situasi yang dihadapi

Alur Perkembangan Elemen Pemahaman Diri dan Situasi yang Dihadapi

Elemen regulasi diri

Alur Perkembangan Elemen Regulasi Diri

Latihan Pemahaman

Mampu mengatur perasaan untuk mencapai tujuan belajar dan pengembangan dirinya adalah bagian dari

Rasa tangguh

Regulasi emosi

Percaya diri

Adaptif


Agar mampu memahami diri dan situasi yang dihadapi, murid perlu dilatih untuk ....

Melakukan refleksi diri

Mengenali kualitas dan diri

Mengenali tantangan yang dihadapi 

Semua benar 


Post Test Modul 5 Dimensi Mandiri 

Soal 1 dari 5

Pemahaman diri dan situasi

Regulasi emosi

Regulasi diri

Refleksi diri

Dari daftar di atas, yang merupakan elemen dalam dimensi mandiri adalah...

A. 1 dan 2

B. 1 dan 3

C. 1 dan 4

D. 2 dan 4


Pembuatan target belajar untuk murid dapat dilakukan dengan ketentuan sebagai berikut, yaitu...


A. Murid sendiri yang menentukan target belajarnya

B. Guru yang menentukan target belajar murid

C. Murid yang menentukan target belajar temannya

D. Guru tidak perlu memantau target muridnya 


Berikut adalah salah satu gambaran pelajar mandiri, kecuali..

A. "Saya sudah bisa menentukan target belajar sesuai dengan kemampuan saya" 

B. Saat ada tantangan, saya lebih memilih mencoba hal lain yan bisa saya lakukan" 

C. "Ketika saya sudah tahu tujuan belajar saya di minggu ini, maka saya menyesuaikan jadwal bermain dan menonton tv" 

D. Saya sulit mengerjakan PR pada malam hari karena mengantuk, saat pulang sekolah saya langsung mengerjakan PR


Untuk mendukung proses refleksi murid, berikut adalah hal-hal yang dapat kita lakukan...

A. Memberikan waktu berpikir untuk murid dengan bimbingan penuh dari gurunya 

B. Mengajak murid untuk menuliskan rangkuman dari pelajaran yang ia telah lakukan

C. Berikan ruang waktu bagi murid untuk bercerita dengan tanpa paksaan

D. Memberikan kepercayaan untuk murid menghafal pelajarannya 


Hans tidak berhasil menyelesaikan permainan baloknya, dia menangis karena merasa bangunan baloknya tidak tinggi dan jelek. Pertanyaan apa yang tepat diberikan oleh guru Hans untuk membuatnya kembali percaya diri dalam menentukan targetnya?

A. Apakah kamu perlu bantuan? Apa yang kamu perlukan untuk membuat ini jadi tinggi? 

B. jika bangunanmu tidak tinggi, mau bapak bantu? 

C. Kamu menangis pasti karena kamu sedih. Apa yang kamu butuhkan supaya mainanmu jadi bagus? 

D. Bagaimana kamu tadi menyusunnya sehingga menjadi pendek begini? 

Kunci Jawaban Modul 5 Dimensi Mandiri
4/ 5
Oleh
Add Comments

Silakan berkomentar dengan menggunakan kata-kata yang baik dan sopan tanpa spam
EmoticonEmoticon