Dec 1, 2022

Panduan Penggunaan e-Rapor SMP

Panduan Penggunaan e-Rapor SMP



Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi baru saja meluncurkan e-Rapor untuk Kurikulum Merdeka untuk jenjang SD, SMP, SMA, SMK dan PMPL pada hari Rabu 30 November 2022. 


Sesuatu yang baru tentu masih yang kebingungan bagaimana cara menginstall, menggunakan, menginput tujuan pembelajaran hingga mencetak e-rapor. 


Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini kami akan bagikan panduan penggunaan e-Rapor SMP yang bisa dimanfaatkan oleh bapak dan ibu guru yang sudah menggunakan Kurikulum Merdeka. 


Berikut Panduan Penggunaan e-Rapor SMP  : 


Manual Administrator download di sini 

Manual Guru Mata Pelajaran, Pembina Ekskul, Koordinator P5, dan Wali Kelas download di sini 

Manual Siswa download di sini 

Panduan Instalasi Aplikasi download di sini 

Penjelasan Singkat Aplikasi e-Rapor  download di sini  


Semoga informasi ini bermanfaat bagi rekan-rekan semua. 
Panduan Penggunaan e-Rapor SMP
4/ 5
Oleh
Add Comments

Silakan berkomentar dengan menggunakan kata-kata yang baik dan sopan tanpa spam
EmoticonEmoticon