Jawaban Post Test Modul 2 Dimensi Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
pendidikanSetelah mengikuti Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Mengajar Topik Profil Pelajar Pancasila Modul 1 Apa dan Mengapa Profil pelajar Pancasila, bapak dan ibu guru akan melanjutkan ke modul berikutnya melalui platform Merdeka Mengajar agar bisa memahami Kurikulum Merdeka.
Di dalamnya ada berbagai menu termasuk Pelatihan Mandiri. Pelatihan ini berisi informasi tentang Kurikulum Merdeka. Oleh karena itu bapak dan ibu guru harus mengikuti kegiatan ini hingga selesai.
Kegiatan Pelatihan Mandiri ini di dalamnya terdapat materi, latihan pemahaman, cerita refleksi dan Post Test agar bisa melanjutkan ke modul berikutnya. Berikut ini latihan pemahaman, cerita refleksi dan Post Test Platform Merdeka Mengajar Topik 1 Profil Pelajar Pancasila Modul 2 Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia :
Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
AKTIVITAS
Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
Latihan Pemahaman
Berikut yang bukan elemen dari Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia adalah ....
Elemen akhlak beragama
Elemen akhlak pribadi
Elemen akhlak mulia
Elemen akhlak bernegara
Cerita Reflektif
Apa hal baru yang Ibu/Bapak pelajari mengenai Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia?
Elemen dalam Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
AKTIVITAS
Elemen Akhlak Beragama
Alur Perkembangan Elemen Akhlak Beragama
Elemen Akhlak Pribadi
Alur Perkembangan Elemen Akhlak Pribadi
Elemen Akhlak Kepada Manusia
Alur Perkembangan Elemen Akhlak kepada Manusia
Teknik 'MATA' untuk Membangun Empati di Kelas
Elemen akhlak kepada alam
Alur Perkembangan Elemen kepada Alam
Elemen Akhlak Bernegara
Alur Perkembangan Elemen Akhlak Bernegara
Latihan Pemahaman
1. Inti dari sub-elemen "mengenal dan mencintai Tuhan YME" pada elemen akhlak beragama yaitu ...
Menghayati inti dari sifat-sifta utama Tuhan, yaitu kasih dan sayang
Mengenal unsur utama keagamaan/kepercayaan
Pelaksanaan ibadah sesuai ajaran agama/kepercayaan
Memahami esensi dari pelaksanaan ibadah/ritual keagamaan
2. Merawat diri secara fisik, mental, dan spiritual adalah bagian dari elemen ....
Elemen akhlak beragama
Elemen akhlak pribadi
Elemen akhlak kepada manusia
Elemen akhlak alam
3. Melalui elemen akhlak kepada manusia, murid diharapkan mampu berakhlak mulia pada sesama tanpa memandang perbedaan. Penguatan hal ini berkaitan juga dengan dimensi ....
Berkebinekaan global
Mandiri
Bernalar kritis
Kreatif
4. Guru IPA adalah yang paling memiliki peran untuk menguatkan elemen kepada alam pada diri murid.
Benar
Salah
5. Elemen yang berperan memunculkan sikap cinta tanah air dan nasionalisme adalah .....
Elemen akhlak beragama
Elemen akhlak pribadi
Elemen akhlak kepada manusia
Elemen akhlak bernegara
Cerita Reflektif
Apa strategi pembelajaran yang ingin segera Ibu/Bapak coba praktikan di kelas untuk menguatkan Dimensi Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia?