Mar 28, 2020

Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020

Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020


Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020 - Tidak terasa Ujian Sekolah dan Ujian Nasional tinggal menghitung hari. Para peserta didik yang duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP) tahun pelajaran 2019/2020 akan mengikuti kegiatan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) yang sekarang berganti nama lagi menjadi hanya Ujian Sekolah.

Walaupun Pemerintah Pusat dalam hal ini Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan belum memutuskan apakah pelajar masih harus belajar di rumah untuk mencegah penyebaran virus corona atau akan dilaksanakan sesuai jadwal yakni mulai hari Senin tanggal 30 Maret 2020 hingga Sabtu tanggal 4 April 2020. 


Tetapi para pelajar atau peserta didik harus mempersiapkan diri dengan belajar sejak awal untuk memperoleh hasil yang maksimal. Agar belajarnya lebih fokus khususnya mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP, maka pelajar harus mengetahui kisi-kisi Ujian Sekolah yang sudah dibuat oleh tim penyusun di masing-masing satuan pendididikan.

Sebagai gambaran, Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020 berisi soal-soal dari Kelas 7 semester ganjil hingga kelas 9 semester genap dengan berbagai level kognitif seperti penerapan/aplikasi, penalaran, serta pengetahuan dan pemahaman.

Bagi bapak dan ibu guru atau pelajar SMP Kelas 9 yang membutuhkan Kisi-kisi Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020, berikut ini kami berikut Kisi-kisi Ujian Sekolah IPASMP Pelajaran 2019/2020 yang dibuat oleh Tim MGMP Mata Pelajaran Kabupaten Indramayu.

Kisi-kisi ini biasanya dibutuhkan oleh guru masing-masing mata pelajaran untuk dibuat analisis soal, serta bisa digunakan sebagai pembanding untuk pembuatan soal Ujian Sekolah tahun berikutnya.

Berikut Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020 : 

Menggambar flora fauna dan alam benda
Ragam hias
Menggambar Model
Gambar Ilustrasi
Membuat poster
Menggambar Komik
Seni lukis
Seni patung
Seni Grafis
Pameran
Menyanyi secara
UNISONO
Musik Ansambel
Menyanyikan  lagu daerah
Memainkan alat  musik tradisional
Teknik mengembangkan ornamentasi melodis dalam vokal solo
Memainkan dan menampilkan karya musik populer dan pengembangan ornamentasinya 

Bagi Anda yang membutuhkan Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020 silakan  






Kisi-kisi Ujian Sekolah Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2019/2020
4/ 5
Oleh
Add Comments

Silakan berkomentar dengan menggunakan kata-kata yang baik dan sopan tanpa spam
EmoticonEmoticon